LEBAK-Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak,AIPDA Wahyu Zjatmiko dan BRIPKA Wahyu Triono, Melaksanakan giat patroli rutin sekaligus sampaikan pesan kamtibmas kepada pedagang buah-buahan.
Di Jalan Siliwangi,Desa Rangkasbitung Timur, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak.Minggu sore (23/03/2025)
Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Herfio Zaki,.SIK.,MH, melalui Kapolsek Rangkasbitung AKP Adi Irawan,.SH, mengatakan.
“Kegiatan patroli rutin dilaksanakan anggota Polsek Rangkasbitung antisipasi 3 C,kegaiatan tersebut dilaksnakan agar warga masyarakat dan para pedagang merasa nyaman.
“Selain itu Kita juga menghimbau kepada para pedagang agar selalu waspada dan berhati-hati saat melayani,agar menyimpan uang di tempat yang aman supaya tidak hilang ditempat keramaian,”imbuhnya